ekstensi Program Karya

ekstensi Program Karya adalah sebuah ekstensi untuk peramban (Browser) yang ditujukan memberi kemudahan dalam meggunakan web aplikasi SAPA. SAPA adalah web aplikasi yang disiapkan oleh Keuskupan Agung Jakarta dalam hal tata kelola keuangan dengan lingkup Keuskupan Agung Jakarta.

ekstensi Program Karya dibuat secara pribadi, dan bersifat tidak resmi. Pengembangan ekstensi ini dilakukan tanpa dukungan tim pengembang SAPA. Oleh karena itu, segala pertanyaan terkait ekstensi ini, dapat diarahkan kepada kami secara langsung, tanpa menggangu tim pengembang SAPA.

Fitur ekstensi Program Karya:

Peramban (browser) yang didukung

Untuk saat ini, kami hanya mendukung peramban:

Hubungi kami

Jika ada masukan atau saran, silahkan disampaikan ke [email protected]